Start Learning Indonesian in the next 30 Seconds with
a Free Lifetime Account

Or sign up using Facebook
Word Image
Words and Phrases to use at the Post Office
20 words
Word Image
Words and Phrases to use at the Post Office
20 words
asuransi
(n)
insurance
Diperlukan asuransi kesehatan yang bagus untuk membiayai prosedur kesehatan yang modern.
It takes good insurance to pay for modern medical procedures.
perangko
(n)
stamp
Apa kamu mengumpulkan perangko?
Do you collect stamps?
surat
(n)
letter
Murid SMP itu sedang menulis surat.
The middle school student is writing a letter.
paket
(n)
package
pengiriman tercatat
(p)
recorded delivery
nomor resi
(p)
tracking number
paket EMS
(p)
EMS mail
Alamat rumah saya ini.
(s)
My home address is this.
Bisakah saya menjadwalkan pengiriman ulang?
(s)
Can I schedule a redelivery?
Berapa biaya pengiriman?
(s)
How much does the shipment cost?
Bisakah saya minta paketnya diasuransikan?
(s)
Can I have the package insured?
Berapa lama pengirimannya?
(s)
How long does the delivery take?
Apakah penerima bisa menerima paket saya akhir minggu ini?
(s)
Will the recipient receive my package by the end of this week?
Apakah saya dapat melacak pengiriman?
(s)
Will I be able to track the delivery?
Apakah pasti sampai?
(s)
How reliable is the delivery process?
Saya ingin mengirimkannya dengan layanan kilat.
(s)
I would like to send it via first class.
Bisakah saya mengirim ini dengan EMS?
(s)
Can I send this via EMS?
Saya ingin mengirim beberapa paket sekaligus.
(s)
I would like to send several parcels at once.
Apakah Anda menjual kartu pos?
(s)
Do you sell any postcards?
Saya ingin membeli perangko.
(s)
I would like to buy stamps.
0 Comments
Top